Ohayo Jepang
Powered by

Share this page

Fakta & Data

16 Alasan Orang Jepang Panjang Umur, Terapkan Makan 80 Persen Kenyang

Kompas.com - 07/10/2025, 17:54 WIB

Hal ini membuat akses terhadap layanan kesehatan lebih merata, sehingga masyarakat dapat sama-sama merasakan standar kesehatan yang baik.

7. Struktur Sosial & Psikososial

Struktur sosial & psikososial masyarakat Jepang lebih setara sehingga tingkat stres sosial jadi rendah. 

Hal ini membuat kesehatan mental mereka lebih terjaga dibanding negara dengan kesenjangan besar.

8. Perbedaan Sosial Ekonomi terhadap Mortalitas

Kesenjangan kesehatan antara orang kaya dan miskin di Jepang tidak terlalu besar dibandingkan dengan negara Barat. 

9. Kesetaraan Komunikasi & Budaya

Jepang dikenal sebagai masyarakat dengan struktur 'vertikal', tetapi hubungan antara strata sosial tetap berjalan aktif.

Hal ini menciptakan rasa kedekatan, saling menghargai, dan mendukung kesehatan mental.

10. Sikap Positif pada Kelompok SES Rendah

Walau status sosial rendah, orang Jepang tetap merasa dihargai dalam komunitas. 

Perasaan memiliki, harga diri yang terjaga, dan sikap positif membantu mereka menjaga gaya hidup sehat dan memanfaatkan layanan medis lebih baik.

Selain sepuluh faktor di atas, menurut anggota tim peneliti Studi Centenarian Okinawa, Dr. Bradley Willcox, terdapat beberapa rahasia panjang umur dan hidup sehat ala orang Okinawa.

11. Terapkan ‘Hara Hachi Bu’

Orang Okinawa menerapkan prinsip hara hachi bu makan sampai 80 persen kenyang dan banyak bergerak.

Halaman:
Editor : YUHARRANI AISYAH

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
 
Pilihan Untukmu
Close Ads

Copyright 2008 - 2024 PT. Kompas Cyber Media (Kompas Gramedia Digital Group). All Rights Reserved.