Salah satu syarat bekerja sebagai kaigo di Jepang dengan visa Tokutei Ginou atau Specified Skilled Worker (SSW) adalah kemampuan Bahasa Jepang setara dengan level JLPT N4.
Sebelum berangkat ke Jepang, perawat lansia umumnya wajib mengikuti pelatihan Bahasa Jepang di Indonesia selama enam bulan.
Sesampainya di Jepang, mereka juga harus mengikuti pelatihan keterampilan selama enam bulan yang wajib dikuasai untuk memenuhi syarat bekerja sebagai perawat.
Baca juga:
(KOMPAS.COM/FAESAL MUBAROK)
View this post on Instagram