Higanbana, Bunga Musim Gugur Jepang Lambang Kehidupan dan Kematian
Editor : YUHARRANI AISYAH
Kompas.com - 25/09/2025, 10:05 WIB
Higanbana, bunga merah musim gugur Jepang, selalu mekar pada September saat O-higan (ziarah makam). Bunga ini indah tapi penuh makna spiritual, jadi simbol kehidupan dan kematian. Yuk kenali cerita di balik higanbana yang sarat tradisi budaya Jepang!
Komentar